
tak terasa dan mungkin tak kurasa
kesibukan duniawi yang cukup menyesakkan
membuat diri lupa akan darah-darahku
tak ingat permata-permata hatiku
rasa bersalahku mungkin tak pernah kalian tanyakan
yang ada hanya pertanyaan, yah mana...(ayah kemana?)
perih rasanya meninggalkan kalian walau hanya sesaat
sedih membayangkan kalian bermain tidak bersamaku
tapi memang harus begini
jika tidak, bagaimana kalian tumbuh dan berkembang
bagaimana kalian kelak
maaf...Salsabila dan Zalfa...perempuan-perempuan cilikku...

tak terasa dan mungkin tak kurasa
kesibukan duniawi yang cukup menyesakkan
membuat diri lupa akan darah-darahku
tak ingat permata-permata hatiku
rasa bersalahku mungkin tak pernah kalian tanyakan
yang ada hanya pertanyaan, yah mana...(ayah kemana?)
perih rasanya meninggalkan kalian walau hanya sesaat
sedih membayangkan kalian bermain tidak bersamaku
tapi memang harus begini
jika tidak, bagaimana kalian tumbuh dan berkembang
bagaimana kalian kelak
maaf...Salsabila dan Zalfa...perempuan-perempuan cilikku...
6 comments:
Perlu pengorbanan untuk membahagiakan orang2 yang kita cintai....Meski hanya sekejap, manfaatkan waktu untuk mengungkapakan betapa kita sayang mereka...
THANKS BRO...
ayo seimbangkan duniawi surgawi dan keluargawi
eh emang ada istilah keluargawi ya?
mereka pasti mengerti bila di beri pengertian :)
Sudah di beri pengertian bang...?
Post a Comment